Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Joni, Mobile Legend dan Pemilu

Joni, Mobile Legend dan Pemilu. Pagi itu Joni yang kini menjadi salah satu mahasiswa di salah satu PTN terkenal di Kota Semarang sedang main Mobile Legend, ia hanya bertemankan secangkir Kopi tanpa ada rokok. Karena Joni berfikir rokok dapat menyebabkan serangan jantung dsb, padahal di sisi lain Joni juga berfikir bahwa bila tak merokok tapi sering Misuh² sama saja Jantungan... Hohoho... Tiba-tiba saat Joni sedang seru²nya Push Turret, ada seorang kawan organisasinya yang menelpon. Dengan kesal ia mengangkat telvon tersebut. "Iya ada apa, Boy?" "Jon, siang kan ada seminar tentang Pemilu, lah terus rencananya di bagian sebelum penutup mau ada pembacaan puisi, Nah teater yang rencana mau ngisi, tiba-tiba membatalkan karena ada hal yang urgent, Kamu bisa ngisi nggak Jo, sekedar baca puisi doang?" "Ah... Kamu terlalu ribet, yaudah aku yang ngisi, udah ya lagi fokus turret aku!" ucap Joni seraya mematikan telpon dan terus bermain Mobile Legend. Joni kesal...

Joni, Mobile Legend dan Air Mata Ibu pertiwi

Salah satu capres kampanye di daerah Joni. Membeberkan visi, misi tujuannya. Joni hanya sekilas lewat dan lanjut terus tanpa peduli kerumunan massa yang sangat banyak dan mengelu2kan capres tersebut Dia duduk di pinggir jalan dan main Mobile Legend. Beberapa tahun berikutnya terjadi banjir yang sangat besar di daerah Joni. Ternyata penyebabnya adalah salah satu gunung di daerah tersebut banyak yang di gunduli dan di jadikan bangunan penghasil Listrik tenaga Air mata Ibu Pertiwi. Ketika banjir usai, para warga yang beberapa tahun lalu hadir di acara kampanye mengadakan demo besar2an. Joni hanya santai di pinggir jalan dan main Mobile Legend seraya tersenyum sinis ketika massa lewat di depannya. Ketika Dalam permainan dia sering mati2an, akhirnya dia memilih AFK(keluar dari Game).Dalam hati Joni berkata. "Sehari jadi malaikat, 1000 hari lebih seperti penjahat. Anehnya banyak orang yang masih percaya dengan lagu-lagu istana." Akhirnya Joni memilih berlari mengejar kerumunan ...